Workshop penguatan budaya kerja SMK Pusat Keunggulan SMKN 6 Yogyakarta dilaksanakan pada tanggal 23 dan 24 September 2021, di hotel Horison Nindya Semarang. Diikuti oleh guru-guru produktif SMKN 6 Yogyakarta, kegiatan ini bertujuan untuk menguatkan sikap budaya kerja industri bagi guru-guru pada SMK Pusat Keunggulan
.